Pengalaman Kami
Pengalaman Kami Merawat Pasien Asing
Perawatan Rehabilitasi Pasca Operasi untuk Pasien Stroke
Tentang Pasien
Pasien Laki-laki Tiongkok (Usia 10 tahun)
Pada 2015, ia mengalami stroke yang meluas di otak kanan. Dia datang ke Jepang dengan tujuan untuk perawatan rehabilitasi pasca operasi.
Tindakan Pihak yang Terkait
Kaikou International Healthcare
- Memperkenalkan pasien ke Rumah Sakit F di Prefektur Aichi
- Membantu aplikasi untuk visa kunjungan medis
- Penjemputan di bandara
- Mencari apartemen yang dapat disewa selama masa tinggal
- Menyediakan penerjemah selama berada di Jepang
- Membantu pasien ketika terjadi hal darurat (patah tulang karena jatuh), memberikan asistensi konsultasi medis ke rumah sakit F, membantu pasien menerima pemeriksaan di Rumah Sakit Nagoya Kyoritsu
Tindakan Rumah Sakit F di Prefektur Aichi
Perawatan Rehabilitasi
Rumah Sakit Nagoya Kyoritsu
Melakukan pemeriksaan 3D-CTA bagian kepala pasien
Ringkasan
Meski sempat berhenti dalam rehabilitasi yang direncanakan, ia berhasil menyelesaikan perawatan dan kembali ke Tiongkok bersama keluarganya.
Pengalaman Kami Lainnya
- Penyuluhan Terapi Olahraga dan Panduan Gizi untuk Pasien Diabetes Melitus
- Pasien Cuci Darah Wisata
- Operasi Pasien Tumor Meningioma
- Perawatan Rehabilitasi Pasca Operasi Pasien Stroke
- Transplantasi Ginjal dan Manajemen Kesehatan
- Pengobatan Pasien Asma
- Pemeriksaan dan Pengobatan Penderita Gangguan Pencernaan